Cara Mengecek Counter Mesin Hitung Uang Glory GNH 710

  1. Pastikan mesin dalam keadaan mati, setelah itu tekan tombol SPEED dan VERIFY secara bersamaan.
  2. Lalu hidupkan mesin sampai terlihat kode “r00“. Setelah hidup lepas tombol yang ditekan.
  3. Tampilkan angka 40 dengan cara menekan tombol BATCH sebanyak 4 kali.
  4. Tekan tombol VERIFY sebanyak 1 kali sehingga kode angka berubah menjadi 41.
  5. Setelah angka berubah menjadi 41, tekan tombol SPEED untuk mengetahui nomor total counter yang telah terhitung.
Cara Mengecek Counter Mesin Hitung Uang Glory GNH 710